Veddriq Leonardo Berhasil Raih Emas, Kalahkan Tiongkok dan Amerika Serikat untuk Menyelamatkan Wajah Indonesia di Olimpiade Paris 2024

Veddriq Leonardo dalam aksinya di babak final panjat tebing nomor Men's Speed di Olimpiade Paris 2024. (Foto: CGTN Sports Scene)

KORANPENELEH.ID - Veddriq Leonardo, atlet putra panjat tebing Indonesia, berhasil mempersembahkan medali emas dalam Olimpiade Paris 2024....